Home | Nasional | Internasional | Daerah | Politik | Hukrim | Ekonomi | Sport | SerbaSerbi | Tekno | Lifestyle
 
PT SPM dan PT BBHA Salurkan Bantuan Desinfektan dan Masker di Tiga Kecamatan
Selasa, 21-04-2020 - 15:33:10 WIB
Foto : Penyerahan bantuan di Kantor Camat Siak Kecil
TERKAIT:
   
 

Siak Kecil,Riautempo.com - Bentuk kepedulian terhadap dampak Covid-19, PT SPM dan PT BBHA menyalurkan Bantuan disetiap Desa yang ada di Tiga Kecamatan, Bukit Batu, Siak Kecil dan Bandar Laksamana.

Bantuan yang diberikan tersebut berupa, Masker medis 6 Kotak, masker Kain 600 unit dan 250 liter desinfektan murni Perkecamatan, dan penyerahan melalui masing masing Kecamatan.

Hal ini diungkapkan langsung oleh PT SPM dan PT BBHA yang diwakili oleh masing masing Humas yaitu, Syaifudin humas (SPM) Herman humas (BBHA) saat menyerahkan bantuan di kantor Camat Siak Kecil, Senin (21/04/2020).

Dikatakan Humas PT SPM Syaifudin, bahwa bantuan yang disalurkan ke Kecamatan agar nantinya bisa dibagikan kembali setiap Desa berdasarkan masing masing Kecamatan. Dan bantuan tersebut selain dari dampak Covid-19 juga bentuk rasa kepedulian Perusahaan terhadap masyarakat Sekitar.

"Semoga bantuan yang kita berikan bermanfaat dan bisa di pergunakan sebaik mungkin. Dan Satu liter Desinfektan murni, bisa menggunakan air 50 liter air," terangnya.

Sementara itu, Humas PT BBHA Herman Juga menyampaikan bahwa, bantuan yang diberikan adalah bentuk dari upaya Perusaahan untuk saling berbagi kepada masyarakat, dengan mengutamakan keselamatan.

" Untuk itu, pergunakan bantuan yang diberikan dengan baik. Dan Agar keselamatan bisa terjaga. Perusahaan juga berharap agar masyarakat juga ikut mematuhi himbauan Pemerintah untuk tetap menjaga jarak dan gunakan masker saat keluar rumah," tutupnya. 

Sementara itu Camat Siak Kecil, Fadlul Wajdi mengucapkan terima kasih atas bantuan dan kepedulian dari dua perusahaan tersebut. 

"Kami atas nama pemerintah kecamatan mengucapkan terima kasih atas bantuan dan kepedulian yang telah diberikan oleh perusahaan, dan semoga bantuan ini dapat dipergunakan oleh masyarakat untuk menangkal penyebaran virus covid di kecamatan siak kecil ini" ujar Fadlul

Turut hadir dalam penyerahan bantuan tersebut, Humas PT SPM Syaifudin, Humas PT BBHA Herman, Camat Siak Kecil, Fadlul Wajdi,SSTP,Msi dan Plt.Sekcam Siak Kecil, Aulia Fikri. 


Penulis : Dyanto



 
Berita Lainnya :
  • PT SPM dan PT BBHA Salurkan Bantuan Desinfektan dan Masker di Tiga Kecamatan
  •  
    Komentar Anda :

     
     
    Indeks Berita  
    01 Pasti Dukung Kasmarni, PDI-P Fokus Penjaringan Untuk Wakil Bupati Saja
    02 Dewan Dakwah Islam Bengkalis Siap Dukung Kasmarni 2 Periode
    03 PUPR Rencanakan Pembebasan Lahan Pembangunan Jembatan Bengkalis - Bukit Batu
    04 Dihiasi 3000 Lampu Colok, PUPR Bengkalis Tampilkan Pola Jembatan Pulau Sumatera
    05
    06
    07 Berkah Ramadhan, Disdik Bengkalis Salurkan Smbako Untuk Anak Yatim di Dua Kecamatan
    08 Tuan Rumah HUT JMSI Riau ke - 4, Ini Agenda Kegiatannya di Bengkalis
    09 Spanduk Tudingan "Perusak Demokrasi" Terpampang di JPO, Ini Jawaban Ketua PPK Mandau
    10 Polres Bengkalis Amankan 43 Paket Sabu Siap Edar di Kecamatan Mandau
     
     
    Galeri Foto | Advertorial | Indeks Berita
    Redaksi | Disclaimer | Pedoman Media Siber | Tentang Kami | Info Iklan
    © 2019 - RIAU TEMPO